SMK Negeri 1 Bunguran Barat

SMK Negeri 1 Bunguran Barat – Halo teman teman gimana kabar kalian? Semoga kalian dalam keadaan sehat. Nah pada kesempatan kali ini kita akan membahas SMK Negeri 1 Bunguran Barat yang berisi tentang visi misi, alamat, dan jurusan. Yuk simak penjelasan dibawah ini.

Contents

Visi Misi SMK Negeri 1 Bunguran Barat

Visi

“Menuju SMK Nasional Berkualitas Unggul Berlandaskan IMTAQ dan IPTEK serta Menghasilkan Tamatan yang Mampu Mandiri.”

Misi

  1. Meningkatkan kualitas organisasi dan manajemen sekolah dalam menumbuhkan  semangat keunggulan dan kompetitif.
  2.  Meningkatkan  kualitas KBM  dalam mencapai kompetensi  siswa berstandar  nasional / internasional.
  3. Meningkatkan kualitas kompetensi  guru dan pegawai dalam mewujudkan Standar  Pelayanan 
  4. Minimal  (SPM).
  5.  Meningatkan kuantitas dan kualitas sarana dan prasarana pendidikan  dalam mendukung   pengusaan IPTEK.
  6.  Meningkatkan kualitas SDM dan kualitas pembinaan kesiswaan dalam mewujudkan IMTAQ  dan Sikap kemandirian.
  7. Menciptan Sumber Daya Manusia cakap dan berjiwa wirausaha
  8. Modernisasi dibidang pelayanan jasa.
  9. Sebagai sentral pengembangan Sumber Daya Manusia yang Profesional.
Baca Juga :  SMK Negeri 5 Surabaya

 

Alamat 

SMK Negeri 1 Bunguran Barat

Pulau Bunguran Barat, Sedanau, Bunguran Barat, Sedanau, Bunguran Bar., Kabupaten Natuna, Kepulauan Riau 29782

Jurusan SMK Negeri 1 Bunguran Barat

Pemasaran

Pemasaran adalah jurusan yang mempelajari tentang menata beberapa produk yang diberikan oleh guru supaya dapat melakukan negosiasi, konfirmasi keputusan pelanggan dan dapat melakukan proses administrasi transaksi. Dan supaya bisa mempersiapkan dan mengoperasikan peralatan transaksi di lokasi penjualan, elakukan penyerahan/pengiriman produk, menagih pembayaran (hasil penjualan), menemukan peluang baru dari pelanggan

Akuntansi

Adalah Kompetensi keahlian(jurusan) yang pembelajarannya sangat berkaitan dengan hitung menghitung. Di jurusan akutansi peserta didik akan mempejari tentang persamaan dasar akuntansi, siklus akuntansi perusahaan jasa, siklus akuntansi perusahaan dagang, pengelolaan administrasi kas bank, administrasi kas kecil, siklus akuntansi perusahaan manufaktur, akuntansi perpajakan dan komputer akuntansi.

Administrasi Perkantoran

Program keahlian administrasi perkantoran bertujuan membekali peserta didik

  • Menerapkan dan mengembangkan kemampuan untuk merencanakan, melaksanakan, mengorganisai, dan mengevaluasi tugas yang menjadi tanggungjawabnya.
  • Menerapkan dan mengembangkan kemampuan dalam mengelola surat/dokumen sesuai standar operasi dan prosedur untuk mendukung tugas pokok lembaga.
  • Menerapkan dan mengembangakan kemampuan mengelaola adminstrasi keuangan sehingga segala aspek keuangan dapat dilaporkan dan dipertanggungjawabkan.
Baca Juga :  SMK Negeri 2 Yogyakarta

 

Teknik komputer dan jaringan 

Keahlian Teknik Komputer & Jaringan dapat dipelajari peserta didik dengan komputer dalam jaringan perbaikan & perakitan. Dengan tujuan supaya peserta didik dapat merakit dan mempelajari sistem operasi berbasis komputer dan periferal. Menginstalasi sistem operasi berbasis grafik, text, kabel jaringan, san perangkat keras jaringan komputer. Membangun dan mengelola jaringan LAN, WLAN.

 

Baik sampai disini dulu ya pembahasan tentang SMK Negeri 1 Bunguran Barat semoga bermanfaat. Terima kasih sudah mengunjungi artikel kami, sampai jumpa di pembahasan SMK selanjutnya.

 

Penulis : Rahmah Ulia

Related Article…