PKL SMK AKL Kalimantan Timur

PKL SMK AKL Kalimantan Timur – Siapa sih yang tidak tau dengan jurusan AKL? Jurusan dengan peminat yang lumayan banyak.

Mari saya jelaskan tentang jurusan AKL. Akuntansi dan keuangan Lembaga adalah suatu proses merangkai suatu laporan keuangan suatu perusahaan yang digunakan pengguna laporan keuangan baik internal maupun eksternal.

Tujuan adanya jurusan akuntansi yaitu mengenalkan dan memberi pelajaran kepada siswa atau anak dengan minat ingin mengetahui akuntansi lebih, dan mengajarkan bagaimana merancang susunan laporan keuangan.

Siswa SMK pastinya tau kalau ada yang diwajibkan untuk syarat kelulusan, ya, PKL.

PKL(Praktek Kerja Lapangan) adalah suatu pelatihan siswa SMK dengan suatu jurusan yang diikutinya pada suatu perusahaan tertentu yang sesuai dengan jurusannya, untuk melakukan praktek atau Latihan dalam kerja (magang) untuk mengenal dunia kerja atau dunia industri.

Durasi PKL biasanya biasanya 3 atau 6 bulan. Seminggu pertama biasanya merupakan pengenalan perusahaan. Minggu kedua sampai ketiga melakukan pelatihan. Setelah itu langsung praktek. Pasca PKL siswa akan diwajibkan untuk membuat sebuah laporan setelah melakukan PKL selama yang ditentukan.

Contents

Tempat PKL SMK AKL di Kalimantan Timur

PKL SMK di Kalimantan Timur

PKL SMK di Kalimantan Timur

Berikut beberapa kota dan tempat PKL di Kalimantan Timur :

Kalimantan Timur, adalah sebuah provinsi Indonesia di Pulau Kalimantan bagian ujung timur yang berbatasan dengan Malaysia.

  • PT. Gondowangi Tradisional Kosmetika
  • Dakota Buana Semesta PT
Baca Juga :  Prakerin Jurusan TJKT

Samarinda, Kota Samarinda merupakan ibu kota provinsi Kalimantan Timur, Indonesia serta kota dengan penduduk terbesar di seluruh Pulau Kalimantan dengan jumlah penduduk 812,597 jiwa.

  • PT Cika Surya Logistik
  • PT. Supra Boga Lestari
  • PT. Home Credit Indonesia
  • PT Cahya Aksa Indutama
  • PT Surya Tekno Abadi

Balikpapan mempunyai hasil minyak bumi dan hasil tambangnya ini memang tidak begitu terdengar gaungnya dalam bidang pariwisata.

  • PT Kurnia Ciptamoda Gemilang
  • CV. Penjualan Semesta Teknologi
  • PT. Swakarya Insan Mandiri
  • PT Surya Tekno Abadi

Bontai terletak sekitar 120 kilometer dari Kota Samarinda, berbatasan langsung dengan Kabupaten Kutai Timur di utara dan barat, Kabupaten Kutai Kartanegara di selatan dan Selat Makassar di timur.

  • PT. Swakarya Insan Mandiri

PKL SMK Online

Dan sekarang telah ada yang Namanya PKL online, yaitu PKl yang dilaksanakannya dari rumah dengan bimbingan dari perusahaan dengan menggunakan video atau dengan menggunakan google meet.

Adanya PKL online disebabkan karena adanya pandemi covid – 19. Covid – 19 yaitu adalah penyakit menular yang disebabkan oleh virus corona yang baru-baru ini ditemukan, dengan 2 jenis gejala, yang pertama gejala umum yang antara lain : demam, batuk kering, dan kelelahan.

Dan yang kedua adalah gejala tidak umum, yaitu : rasa tidak nyaman dan nyeri, nyeri tenggorokan, diare, konjungtivitis (mata merah), sakit kepala, hilangnya indera perasa atau penciuman, dan ruam pada kulit, atau perubahan warna pada jari tangan atau jari kaki. Karena adanya covid dan karena PKL itu harus maka terjadilah PKL online.

Baca Juga :  Pembelajaran Prakerin DKV

Kelebihan PKL online :

  1. Tidak banyak mengeluarkan uang
  2. Waktu pekerjaan terasa lebih senggang
  3. Dapat menggunakan hp 

Kekurangan dalam PKL online :

  1. Susah dalam berkomunikasi
  2. Penjelasan kurang dimengerti
  3. Tidak dapat fokus dalam mengerjakan tugas yang diberikan perusahaan karena terlalu bebas ketika di rumah

Karena tidak semua perusahaan bisa untuk PKL online, ada salah satu perusahaan yang dapat dijadikan sebagai tempat PKL online yaitu PT. Kombas Digital Internasional.

PT. Kombas Internasional adalah suatu perusahaan yang mengangkat potensi UMKM di Indonesia.  Perusahaan ini mengajarkan kepada kita berbagai macam cara untuk melakukan digital marketing. Dari melakukan riset, riset ada 3, yaitu riset produk, riset kata kunci/keyword, dan riset competitor.

Lalu membuat master konten untuk melakukan posting.  Posting dapat dilakukan menggunakan sosmed, marketplace, website, dan video(youtube).

Apabila setelah upload ada yang ngechat atau menghubungi perusahaan, maka proses layanan konsumen itu itu dilakukan oleh CSO (costumer service online). Dan terakhir di bagian cargo yaitu bagian packing dan pengiriman.

Cara PKL online ini dilakukan dengan mendaftar dalam Kombas Akademi lewat https://akademikombas.co.id. Dengan adanya PT. Kombas Digital Internasional maka tidak usah khawatir untuk mencari lagi perusahaan yang bisa dijadikan tempat PKL online.

Related Article…